
Madiun, 25 Februari 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) yang seharusnya diperingati setiap tanggal 21 Februari setiap tahunnya. Namun di MTsN 11 Madiun baru menggelar kegiatan aksi bersih- bersih lingkungan Madrasah pada tanggal 25 Februari 2025 bersamaan dengan pelaksanaan program pemerintah secara serentak tentang HPSN yang melibatkan seluruh elemen...

Madiun – Prestasi membanggakan kembali diraih MTsN 11 Madiun, yang berada di Desa Tulung, Kecamatan Saradan Kabupaten Madiun. Prestasi terbaru kali ini diraih dalam ajang Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) Madrasah Tsanawiyah (MTs) Kabupaten Madiun Tahun 2025. Dalam Porseni MTs yang berlangsung pada 11-14 Februari 2025 bertempat di MTsN 7 Madiun. Dalam Ajang Porseni tersebut MTsN 11 Madiun...

(Kemenag Kab. Madiun) – MTsN 11 Madiun menerima kunjungan Tim Kesehatan Puskesmas Sumbersari untuk melakukan Sosialisasi Kesehatan Reproduksi Remaja khususnya bagi Remaja Putri pada Rabu (19/02/2025). Kegiatan sosialisasi tersebut diisi oleh 7 orang Tim work yang dibagi menjadi 2 kelompok kelompok pertama ( Sri Rahayu, SST, Desy Ayu Fatmasari, S. Farm, Afif Jadi Qostalani, S.Tr. Gz dan...

MTsN 11 Madiun (23 November 2024)- Dalam rangka ikhtiyar menyiapkan generasi terbaik calon pemimpin di masa mendatang, madrasah hadir sebagai lembaga yang konsern dalam bidang pendidikan, terkhusus di MTs Negeri 11 Madiun melalui Organisasi Siswa Intra Madrasah (OSIM), adalah laboratorium dan kawah candra di muka madrasah dalam membentuk dan mengkaderkan pemimpin masa depan, yang tidak han...

Kab. Madiun- Dalam rangka memberikan pendidikan demokrasi secara umum kepada seluruh siswa/i mulai kelas 7,8 dan 9 dalam program P5-RLA tema Suara Demokrasi merupakan hal baru yang dikombinasikan dengan program Madrasah yaitu pemilihan Ketua OSIM MTsN 11 Madiun masa bakti 2024 / 2025 yang dilakukan pada hari Jumat, 22 November 2024, dengan sistem pemungutan suara oleh&n...

Madiun, Madrasah Tsanawiyah Negeri 11 Madiun melaksanakan Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (MATSAMA) Tahun Pelajaran 2024/2025 pada Senin - Sabtu, 15 - 20 Juli 2024. MATSAMA hari pertama diawali dengan apel pembukaan yang dilaksanakan di halaman Madrasah. Sejumlah 127 peserta didik baru mengikuti kegiatan MATSAMA. Pembukaan kegiatan MATSAMA juga dihadiri oleh Kepala Madrasah, Guru, dan Ten...

MTs Negeri 11 Madiun merupakan madrasah adiwiyata yang sudah memperoleh juara Sekolah Adiwiyata Tingkat Provinsi. Perolehan juara tersebut menjadikan motivasi bagi MTs Negeri 11 Madiun untuk menjadi lebih baik dan lebih peduli terhadap lingkungan. Program Sabtu Bersih menjadi salah satu program madrasah untuk menciptakan madrasah yang cinta dan...

Madiun, (28 Maret 2024) MTsN 11 Madiun melaksanakan kegiatan penguatan ketaqwaan dengan melaksanakan kegiatan pondok ramadhan 1445 H. Kegiatan ini sesuai dengan edaran Pelaksanaan Pondok Ramadhan 2024 dari Kementerian Agama Nomor B-180.5/DJ.I/Dt.I.I/PP.00./03/2024 tertanggal 01 Maret 2024. Kegiatan pembukaan pondok ramadhan 1445 H diselenggarakan oleh Kementerian Agama Provin...

Madiun, Dalam rangka meningkatkan pemahaman siswa tentang pentingnya mencegah stunting, MTsN 11 Madiun bekerjasama dengan Puskesmas Sumbersari mengadakan kegiatan Sosialisasi Pencegahan Stunting dan Pemberian Tablet Tambah Darah di MTsN 11 Madiun, Kecamatan Saradan, Kabupaten Madiun, Senin (26/02/2024). Sosialisasi Pencegahan Stunting ini disampaikan oleh Team Tenaga Kesehatan...

Siswa MTs Negeri 11 Madiun dengan tulus dan penuh kepedulian melaksanakan Sholat Ghaib pada Sabtu, 11 November 2023, sebagai wujud doa bagi saudara-saudara mereka yang menjadi korban konflik di Palestina akibat Agresi Israel yang meluas sejak 7 Oktober 2023. Inisiatif ini merupakan ekspresi nyata dari kepedulian dan solidaritas mereka terhadap penderitaan yang tengah dihadapi oleh warga Palestin...


